Tuesday, January 10, 2012

Deadly Deadline

Hello Guys,

Pernahkah kalian dikejar Deadline atau tengat waktu? taukah rasanya jika waktu semakin tidak cukup ?

Tengat waktu, ya, kata ini sangatlah biasa, atau tidak terlalu berarti Bagi sebagian orang... tapi, bagi yang dalam aktifitas sehari - hariannya Berhubungan dengan yang namanya Deadline, rasanya sungguh - sungguh tidak enak...
Anyway... itulah pekerjaan, suka atau enggak harus dijalani, suka atau enggak suka, itulah yang dipilih...

Saved @ 11:17 Am
Tulisan kali ini bener - bener aku tumpahkan di sela - sela mengejar Deadline, Funny... sudah sibuk malah sempet - sempetin nulis :D
Ya, memang sengaja aku cari udara segar sambil dari tadi berpikir, bagaimana lupakan sejenak penatnya otak di kepalaku, terbersit sekilas, kenapa tidak aku menulis saja...
Mungkin dengan menuangkan keluh kesah sedikit sambil memikirkan kata - kata yang cocok aku bisa agak santai melanjutkan kerjaanku nanti...

Saved @ 01:26Pm
Intinya begini Guys, ada "pekerjaan"  yang harus aku lengkapi untuk pekerjaanku "beberapa waktu yang lalu" kemarin, memang harusnya aku selesaikan cepat, tapi Guys tau sendiri kan yang namanya Libur, libur dan libur yang menghantui rasa kebebasan sejenak membuat waktu serasa berputar lambat sekali...
Serasa  ingin tidur terus di tempat tidur, serasa ingin memanjakan diri sampai puas.
Nah sekarang baru bingung...
Dalam hati cuma ada kata MENYESAL , kenapa tidak aku selesaiin dari kemarin... Erghhhh... ><

Saved @ 02:59 Pm
Duh >< Guys... sampe sekarang masih belum ada tanda - tanda kehidupan, bagai mana ini?
DELEGASI, tau artinya ? kerjaanku ini memang kelihatan sederhana, tapi enggak bisa semuanya dong harus aku kerjakan sendiri ?
Mau gak mau harus deh harapin Staff...
Guest what ? menggerakkan Para Staff yang masih "separuh hidup" nya sedang terbang tinggi di bencana Libur itu  bagaikan mendorong sebuah gerobak dengan roda kayu ke atas bukit yang curam ????

Saved @ 04:00 Pm
ASTAGAAAAAA...
Apa yang harus kulakukan? apa yang harus kulakukan?
Well, memang sih aku sudah agak tenang, bentuknya sudah mulai kelihatan
Yang tadinya santai sudah bergerak lincah, tapi...  aku masih keringat dingin.
Apakah bisa selesai?
Para Staff??? kalian masih bernafas???

Saved @ 06:24 Pm
Fiuhhh....... ( 'o' ) Finnaly...
Setelah menimbang, memeriksa, dan merapikan sedikit ^^
SELESAI juga akhirnya...

Aku lega, senang, semuanya sudah selesai...

Guys, dari kesemuanya itu, terjadi sebuah pembelajaran diri lagi untuk kesekian kalinya, bahwa, apa yang dikatakan oang tua itu benar, kunci kesuksesan adalah
          "Tidak Menunda Pekerjaan, Kerjakanlah Apa yang bisa kita kerjakan hari ini"


Aku Kapok, enggak mau lagi menunda - nunda pekerjaanku mulai sekarang.


So Guys, Sekian Tulisanku hari ini, Senangnya bisa berbagi...
Aku ingin pulang sekarang, dan menikmati kelegaanku :D

See you Guys...



















No comments:

Post a Comment

Most Viewed

Lobster Dari Daerah Papua

Hallo guys..... Karena sekarang aku stay di Sorong, Papua barat, kali aku mau share tentang Udang Lobster yang biasa ditemui di daera...